Lokerpwt.com merupakan bagian dari akun instagram @lokerpurwokerto.ig yaitu situs berbagi informasi terkait lowongan pekerjaan, event, artikel, tips dan trik serta berita terbaru yang berkaitan dengan karir atau pekerjaan tertama untuk wilayah Jawa Tengah yaitu Banyumas, Purbalingga, Cilacap, Banjarnegara, Brebes, Kebumen, Wonosobo, Tegal dan sekitarnya.

Terkait info lowongan pekerjaan yang dibagikan oleh Lokerpwt.com yaitu meliputi CPNS, PPPK, BUMN, serta Swasta untuk jenjang pendidikan dari SMP, SMA/SMK, D3 dan S1.

Tujuan kami tidak lain adalah untuk mempermudah para pencari kerja khususnya di wilayah kabupaten Banyumas dan sekitarnya dalam hal mendapatkan pekerjaan serta memberikan wadah untuk perusahaan ataupun UMKM untuk mendapatkan calon karyawan yang sesuai dengan kualifikasi.

Segala tindakan yang diambil oleh pengunjung website Lokerpwt.com sepenuhnya merupakan resiko pengunjung itu sendiri. Lokerpwt.com tidak akan bertanggung jawab atas kerugian / atau kerusakan sehubungan dengan penggunaan situs web ini.

Lowongan Pekerjaan BPJS Ketenagakerjaan

BPJS Ketenagakerjaan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan), sejak akhir 2019 secara resmi menggunakan call name BPJAMSOSTEK, merupakan Badan Hukum Publik yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden Republik Indonesia yang memberikan perlindungan bagi tenaga kerja untuk mengatasi risiko sosial ekonomi tertentu akibat hubungan kerja. Saat ini membuka lowongan pekerjaan untuk posisi dan kualifikasi sebagai berikut :

1. Asisten Deputi Bidang Penyertaan

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Investment Banking
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

2. Asisten Deputi Bidang Investasi Properti

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik/hukum/MIPA, diutamakan S2
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).i
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Property.
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

3. Asisten Deputi Bidang Optimalisasi Aset

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Optimalisasi Land Bank.
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

4. Asisten Deputi Bidang Analisis Pasar Uang dan Reksadana

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Pasar Uang dan/atau Reksadana.
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

5. Asisten Deputi Bidang Analisis Pasar Utang

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman terkait Pengelolaan Surat Utang atau Obligasi.
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

6. Asisten Deputi Bidang Analisis Pasar Saham

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman di Capital Market.
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

7. Asisten Deputi Bidang Analisis Investasi Langsung

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang ekonomi teknik /hukum/MIPA, diutamakan S2.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang investasi minimal 9 tahun dan/atau 5 tahun di level manajerial.
  • Memiliki sertifikasi aktif di bidang investasi diutamakan Chartered Financial Analyst (CFA).
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Investment Banking dan/atau Property
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang penyertaan dan investasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

8. Ahli Utama IT Security

Persyaratan :

  • Pendidikan minimal S1 di bidang manajemen/Teknik Informatika, MIPA Matematika, Teknik Elektro, dan Teknik Industri.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 6 tahun di bidang IT Security
  • Diutamakan memiliki sertifikasi pelatihan di Teknologi Informasi, di antaranya :
    1. ISO 20000
    2. ISO 27001 series
    3. ISO 17799 (Manajemen Keamanan Sistem Informasi)
    4. IT Security Forensic
    5. Enterprise Network & Security Architecture
  • Usia maksimal 35 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang teknologi informasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

9. Asisten Deputi Bidang Sistem Aplikasi Support & Digital

Persyaratan :

  • Diutamakan S2, Pendidikan minimal S1 di bidang manajemen/Teknik Informatika, MIPA Matematika, Teknik Elektro, dan Teknik Industri.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun pada level manajerial dan/atau 10 tahun di bidang teknologi informasi
  • Memiliki sertifikasi pelatihan di bidang Teknologi Informasi, di antaranya:
    1. ISO 20000 (Sistem Manajemen Layanan)
    2. ISO 17799 (Manajemen Keamanan Sistem Informasi)
  • Usia maksimal 45 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang teknologi informasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

10. Deputi Direktur Bidang Pengembangan Teknologi Informasi

Persyaratan :

  • Diutamakan S2, Pendidikan minimal S1 di bidang manajemen/Teknik Informatika, MIPA Matematika, Teknik Elektro, dan Teknik Industri.
  • Berasal dari perguruan tinggi yang terakreditasi minimal B
  • IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 10 tahun pada level manajerial dan/atau 15 tahun di bidang teknologi informasi
  • Memiliki sertifikasi profesi dan/atau pelatihan di bidang Teknologi Informasi dan programming.
  • Usia maksimal 48 tahun pada tanggal 31 Desember 2022
  • Memiliki Pengalaman di industri keuangan menjadi nilai tambah
  • Pengalaman dengan SDLC IT
  • Bukan merupakan Anak, Saudara Kandung, Saudara Ipar dari Karyawan Aktif, Direksi Aktif, Dewan Pengawas Aktif serta Anggota Komite Non Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan jaringan yang luas
  • Memiliki interpersonal skill yang baik
  • Memiliki Kemampuan bernegosiasi
  • Memiliki passion dalam bidang teknologi informasi
  • Kemampuan berbahasa Inggris aktif

Silahkan bila tertarik dan memenuhi kualifikasi segera daftarkan diri secara online melalui link di bawah ini :

Periode pendaftaran 21 – 30 Januari 2022

Untuk Mendapatkan Info loker Terbaru Bisa Join Telegram : Klik Disini !

Follow Akun Instagram Official @lokerpurwokerto.ig