Lokerpwt.com merupakan bagian dari akun instagram @lokerpurwokerto.ig yaitu situs berbagi informasi terkait lowongan pekerjaan, event, artikel, tips dan trik serta berita terbaru yang berkaitan dengan karir atau pekerjaan tertama untuk wilayah Jawa Tengah yaitu Banyumas, Purbalingga, Cilacap, Banjarnegara, Brebes, Kebumen, Wonosobo, Tegal dan sekitarnya.

Terkait info lowongan pekerjaan yang dibagikan oleh Lokerpwt.com yaitu meliputi CPNS, PPPK, BUMN, serta Swasta untuk jenjang pendidikan dari SMP, SMA/SMK, D3 dan S1.

Tujuan kami tidak lain adalah untuk mempermudah para pencari kerja khususnya di wilayah kabupaten Banyumas dan sekitarnya dalam hal mendapatkan pekerjaan serta memberikan wadah untuk perusahaan ataupun UMKM untuk mendapatkan calon karyawan yang sesuai dengan kualifikasi.

Hampir setiap tahun bahkan kurang dari itu banyak lulusan baru, pengangguran, bahkan pekerja mencari informasi lowongan kerja, dengan tujuan mendapatkan pekerjaan yang di impikan. Lowongan kerja SMA.D3,S1 dan sejenisnya, serta informasi lowongan kerja mulai dari perusahaan Swasta,BUMN, Perbankan, Kontruksi. Pertambangan dan lainnya yang ada di situs kami merupakan informasi lowongan kerja yang bersumber dari situs resmi atau media informasi lainnya.

Untuk kalian yang sedang mencari informasi lowongan kerja purwokerto ataupun ingin mendapatkan pekerjaan baru. Semoga informasi lowongan kerja yang kami muat di situs ini bisa menjadi referensi buat kahan. Sedikit tips untuk kalian yang ingin melamar pekerjaan, bacalah dengan teliti dan ikuti prosedur pendaftaran yang ada jika kalian ingin benar-benar mendaftar lowongan kerja. Sejatinya banyak kegagalan yang terjadi saat melamar itu karena kurangnya pemahaman dan minat memb aca sebuah informasi lowongan kerja.

Segala tindakan yang diambil oleh pengunjung website Lokerpwt.com sepenuhnya merupakan resiko pengunjung itu sendiri. Lokerpwt.com tidak akan bertanggung jawab atas kerugian / atau kerusakan sehubungan dengan penggunaan situs web ini.

Rekrutmen Pendataan PBB-P2 BPPKAD Cilacap

Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Met Daerah merupakan unsur pelaksana urusan pemerintahan di bidang pendapatan. pengelolaan keuangan dan aset Daerah.
Pendataan PBB-P2 adalah kegiatan pendataan yang dilakukan ke daerahtwilayah yang memiliki peta garis/foto. sehingga dapat menentukan posisi objek pajak. Namun, wilayah ini tidak memiliki data adminisvasi PBS tiga tahun terakhir dengan lengkap. Saat ini sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai:

Pegawai Kontrak Non PNS

  • Jabatan : Petugas Pendapatan

Persyaratan :

  • Warga Negara Indonesia, dibuktikan dengan Fotokopi KTP yang masih berlaku
  • Pria/Wanita. usia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SNIK Sederajat
  • Berdomisili di wilayah Kabupaten Cilacap
  • Sehat jasmani dan rohani. dibuktikan dengan surat keterangan dokter
  • Mampu berkomunikasi dengan baik Dapat bekerjasama dalam tim
  • Bersedia bekerja dibawah tekanan (sistem target)
  • Diutamakan memiliki pengalamarapengetahuan dasar tentang pengukuran tanah dan bangunan
  • Bersedia bekerja penuh waktu sebagai Petugas Pendaataan
  • Mahir mengoperasikan komputer
  • Bukan merupakan PNS/Pegawai swasta dan bukan pegawai honorer Kabupaten (tidak memiliki ikatan perjanjian kerja di tempata lain)
  • Tidak pernah dijatuhisanksi pidana penjara atau kurungan berdasarkan keputusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai negeri sipil. pegawai honorer. atau sebagai pegawai swasta
  • Diutamakan berdomisili di wilayah kecamatan Majenang dan sekitarnya diutamakan yang belum pernah ikut sebagai petugas pendata

Persyaratan Berkas :

  • Surat lamaran, CV. FC ijazah dan Transkip Nilai yang dilegalisir
  • FC KTP. pasfoto berwarna ukuran 4×6 (2 lembar)
  • Asli surat keterangan sehat dare dokter
  • FC Surat keterangan catatan kepohsian (SKCK) yang dilegalisir
  • Surat pernyataan bermaterai Rp. 10.000.- yang menyatakan (dalam satu surat)
  • Tidak sedang memihki ikatan perjanjian kerja dimanapun
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai Pegawai Negeri. Honorer atau Pegawai Swasta
  • Bersedia dinyatakan tidak memenuhi syaratigugur dan tidak mengajukan keberatan/aduan apabila terdapat berkas yang tidak lengkapitidak sesuai persyaratan yang ditentukan
  • Bersedia diberhentikan sebelum masa kontrak berakhir apabila setelah dievaluasi kinerja tidak sesuai kompetensinya

Informasi Lengkap Baca »disini«

Jika berminat dan memenuhi kualifikasi diatas silahkan kirimkan surat lamaran ditulis tangan dan ditujukan kepada :

Kepala BPPKAD Kab. Cilacap u.p Bidang Pendaftaran, Pendapatan dan Penetapan

Jalan Jenderal Sudirman No. 7 Cilacap

Bekas diterima Paling lambat 31 Januari 2023

Untuk Mendapatkan Info loker Terbaru Bisa Join Telegram lokerpwt.com :Klik Disini !

Follow Akun Instagram Official @lokerpurwokerto.ig