Lokerpwt.com merupakan bagian dari akun instagram @lokerpurwokerto.ig yaitu situs berbagi informasi terkait lowongan pekerjaan, event, artikel, tips dan trik serta berita terbaru yang berkaitan dengan karir atau pekerjaan tertama untuk wilayah Jawa Tengah yaitu Banyumas, Purbalingga, Cilacap, Banjarnegara, Brebes, Kebumen, Wonosobo, Tegal dan sekitarnya.

Terkait info lowongan pekerjaan yang dibagikan oleh Lokerpwt.com yaitu meliputi CPNS, PPPK, BUMN, serta Swasta untuk jenjang pendidikan dari SMP, SMA/SMK, D3 dan S1.

Tujuan kami tidak lain adalah untuk mempermudah para pencari kerja khususnya di wilayah kabupaten Banyumas dan sekitarnya dalam hal mendapatkan pekerjaan serta memberikan wadah untuk perusahaan ataupun UMKM untuk mendapatkan calon karyawan yang sesuai dengan kualifikasi.

Segala tindakan yang diambil oleh pengunjung website Lokerpwt.com sepenuhnya merupakan resiko pengunjung itu sendiri. Lokerpwt.com tidak akan bertanggung jawab atas kerugian / atau kerusakan sehubungan dengan penggunaan situs web ini.

Lowongan Pekerjaan Diskominfo Kabupaten Cilacap

Dinas Komunikasi dan Informatika (DISKOMINFO) Kabupaten Cilacap merupakan unsur pelaksana urusan pemerintahan di bidang komunikasi, informatika, persandian dan statistik. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk posisi sebagai berikut :

 

 Web Programmer

Android Prorammer 

Persyaratan umum :

  • Pendidikan S1 dalam bidang teknologi informasi (Teknik Informatika/Sistem Informasi/ Ilmu Komputer/ Manajemen Informatika)
  • Memiliki logika dan kemampuan problem solving yang baik
  • Memiliki keterampilan interpersonal dan komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja secara teamwork

Persyaratan khusus :

1. Web Programmer

  • Mahir menggnakan framework laravel dan javascript
  • Mahir SQL Database (MySQL, MariaDB/PostgreSQL)
  • Mahir membuat dan menggunakan konsep Application Programming Interfaces (API)
  • Mahir dalam konsep interoperabilitas/integrase
  • Memahami konsep dalam web server (Apache, Nginx)
  • Mengetahuo konsep bahasa pemrograman Python

2. Android Programmer

  • Mahir menggunakan bahasa pemrograman Android
  • Mahir SQL Database (MySQL/MariaDB/Postgre)
  • Mahir membuat dan menggunakan konsep Application Programming Interfaces (API)
  • Mahir dalam konsep interoperabilitas/integrase

Persyaratan Berkas :

1.Scan Surat Lamaran

2. Curriculum Vitae (CV)

3. Scan Ijazah dan transkip nilai

4. Scan KTP

5.Scan Sertifikat kompetensi (jika ada)

6.Dokumen pendukung project (yang berisi informasi mengenai project yang pernah dikerjakan sebelumnya).

Semua dokumen dijadikan dalam 1 file ukuran Max 5 MB, dengan format nama file Posisi_Nama, Contoh : AndroidProgrammer_Andi

JIka berminat silahkan bisa mendaftar melalui link berikut : s.id/TenagaAhliProgrammer

Info lebih lanjut dapat dilihat di : https://keminfo.cilacapkab.go.id

Perode pendaftaran 5 – 19 Januari 2022

Untuk Mendapatkan Info loker Terbaru Bisa Join Telegram : Klik Disini !

Follow Akun Instagram Official @lokerpurwokerto.ig